Friday, May 8, 2015


Andai..,
Ada beberapa perasaan yang memang tidak seharusnya diberitahukan. Biarkan perasaan itu terasakan dengan sendirinya.
Dan kadang untuk memahami perasaan itu sendiri pun sulit. Andai saja manusia dapat melihat hati sesamanya. Menelusuri kedalam tiap incinya, hingga akhirnya tahu perasaan apa yang ada didalamnya.


Sumber : Yoest
https://www.facebook.com/Yoestina?fref=ts